Percobaan 1 Kondisi 16
Buatlah rangkaian J-K flip flop dan D flip flop seperti pada gambar pada percobaan dengan ketentuan input B0=1, B1=1, B2=0, B3=clock, B4=1, B5=1, B6=clock
2. Rangkaian Simulasi
[Kembali]
Sebelum disimulasikan:
Setelah di jalankan
3. Video
[Kembali]
4. Prinsip Kerja [Kembali]
Pada rangkaian percobaan ini, terdapat 7 inputan yaitu B0, B1, B2, B3, dan B4 yang terhubung pada kaki IC74LS112 dimana terdapat B0 dan B1 terhubung pada kaki S dan R yang keduanya bernilai 1. Pada
JK flipflop terdapat inputan kaki S dan R. Jika salah satu input
bernilai 1 maka rangkaian ini termasuk rangkaian Asinkronous karena
input J dan K diabaikan, dan fokus pada S dan R saja. Namun, pada kaki S dan R terdapat bulatan yang menandakan bahwa active low sehingga input yang diinginkan adalah low (nol), tetapi pada rangkaian kedua inputan bernilai satu (high) sehingga S dan R diabaikan. Kemudian inputan JK ketika berlogika 0 dan 1
maka akan aktif di logika 1 atau aktif high. Konsep untuk JK ini apabila
J berlogika 0 dan K berlogika 1 maka didapatkan output dengan logika 0
dan 1. Pada Clock aktif low sinyal akan berganti naik turun saat keadaan fall time yaitu dari keadaan 1 ke 0.
Selanjutnya
D Flip Flop, input dari D flipflop terdapat dua input yang digabung
jadi 1 disebabkan oleh kaki bawah terdapat gerbang not sehingga akan
berkebalikan dengan input yang masuk sebelum ke input D. Dari sini harus
diperhatikan inputan SR, karena kedua inputan SR active low maka harus mendapatkan input low. Sedangkan pada rangkaian inputan SR bernilai 1 sehingga S dan R diabaikan. Sesuai
tabel kebenaran inputan D aktif atau berlogika 1 akan menghasilkan Q dengan output 1 dan Q' nya akan bernilai 0 atau berlawanan dengan Q. Pada clocknya
termasuk aktif high yang outputnya akan berpindah saat kondisi rise
time yaitu perpindahan dari kondisi 0 ke kondisi 1.
5. Link Download
[Kembali]
Link Simulasi Rangkaian klik disini
Link Simulasi Rangkaian klik disini
Link Video klik disini
Link HTML klik disini
Datasheet 74LS112 klik disini
Datasheet 7474 klik disini
Datasheet LED klik disini
Datasheet SWITCH klik disini
Tidak ada komentar:
Posting Komentar